Intip Sinopsis You Are The Apple of My Eye Versi Korea!

Dijamin akan bikin baper maksimal, ada nih film romantis yang pernah menjadi fenomena di Asia, You Are The Apple of My Eye, yang kini hadir dalam versi terbaru dengan sentuhan khas Korea. Jung Jin Young B1A4 dan Dahyun TWICE didapuk sebagai pemeran utama di remake kali ini, siap membawa nuansa segar dalam kisah nostalgia cinta pertama. Pastinya buat kamu penikmat film romansa sejati, film satu ini sayang buat kamu lewatkan.

Taiwanese's You Are The Apple of My Eye Adapted into a Korean Movie; New Trailer Wins Fans - Goody Feed
Goody Feed

Remake ini tidak hanya menghidupkan kembali cerita yang menyentuh hati, namun juga memperkenalkan chemistry baru antara dua bintang muda Korea. Jin Young berperan sebagai Jin Woo, seorang remaja nakal yang sering membuat ulah, sementara Dahyun menjadi Sun Ah, siswi teladan yang disiplin. Kisah mereka dimulai dari kejadian tak terduga yang membuat mereka semakin dekat, namun jalan cinta mereka penuh dengan lika-liku.

Sinopsis Film You Are the Apple of My Eye versi Korea, Ada Nama Dahyun  TWICE dan Jung Jinyoung - Pembrita Bogor
Soompi

Meski kisahnya sudah sempat dibuat ke dalam berbagai versi termasuk Thailand, buat kamu yang mencari tontonan drama romansa bersama pasangan, film beriku bisa jadi pilihan kamu. Langsung pesan tiketnya di TIX ID dan sampai jumpa di bioskop!